
JAKRTA–Jumat kemarin, rombongan kepala desa se Kabupaten Tanjung Jabung Timur, Provinsi Jambi mendatangi gedung DPR RI di senayan, Jakarta, kedatangan para kepala desa ini dengan maksud tujuan adalah berkonsultasi dengan anggota DPR RI H Bakri, yang duduk di komisi V dan Bermitra dengan kementrian PDT.” Iya lebih banyak membahasa masalah dana desa, karena kementrian yang mengurus dana desa ini adalah mitra komisi V, ” ujar Bakri .

Dana desa ini merupakan dana yang sangat besar melalui program pemerintah,di bawah pengawasan DPR dalam penggunannya,konsultasinya lebih mengarah ke atura penggunaan dana desa,apa lagi belakangan marak terjadi dugaan penyelewengan.
Selain itu dalam kesempatan yang sama, H Bakri juga menghadirkan Direktur Pembinaan dana Pembangunan Masyarakat desa Taufik majid,Sos msi yang menjadi nara sumber. (yop*)
Sudah dibaca 7,994
Comments
comments


JAMBI – Rabu malam ini, 09 Juli 2025 di
Tanjung Jabung Timur, RJC – Dinas Pendidikan Kabupaten Tanjung
JAMBI, 8 Juli 2025 – Wakil Ketua Komisi IV