Pagi Tadi Warga Temukan Mayat Mengapung di Danau Sipin

1214 views

KOTA JAMBI- Warga sekitaran danau sipin, kota jambi jumat (28/12) pagi tadi dihebohkan dengan penemuan sesosok mayat laki-laki yang mengambang di danau tersebut

Diduga pria yang dari identitas KTP miliknya bernama hari irawan (44) warga pasir putih kecamatan jambi selatan tersebut tewas akibat loncat ke danau saat menghindari penggerebekan oleh tim satnarkoba polresta jambi beberapa waktu lalu

Mayat Warga Pasir Putih tersebut ditemukan warga setempat dalam kodisi mengapung sekita pukul 06.00 WIB, di pinggiran Danau Sipin Rt. 19, Kelurahan Legok, Kecamatan Danau Sipin Kota Jambi,

Warga yang mengetahui kejadian tersebut langsung melapor ke polsek telanaipura dan petugas pun langsung turun ke lokasi serta Mayat yang mengapung tersebut di bawa ke kamar Jenazah RSUD Raden Mattaher Jambi untuk di identifikasi sekitar pukul 09.00 wib.(mal)

Comments

comments

Penulis: 
    author

    Posting Terkait