MUAROJAMBI — Bupati Muaro Jambi, Hj. Msnah Busro berharap melalui Hari Koperasi Nasional (Harkopnas)
yang ke yang ke-73 tahun 2020, membawa dampak psotif bagi koperasi diseluruh Indonesia,
terutama di Kabupaten Muaro Jambi.
Sesuai dengan Temanya Harkopnas tahun 2020 Koperasi Penggerak Kami Bangga Buatan Indonesia, kata Masnah
diharapkan juga membawa pengaruh psotif bagi seluruh masyarakat Muaro Jambi
dengan meningkatnya perekonomian masyarakat.
“Koperasi sangat mendukung peningkatan ekonomi masyarakat terutama penguatan pinjaman modal
usaha dengan suku bunga sangat ringan, ” ungkap Masnah.
“Melalui Harkopnas ini pula kami berharap koperasi yang ada di Kabupaten Muaro Jambi semakin
jaya dan berkembang sehingga dapat mensejahterakan anggotanya, ” harap Masnah lagi. (dre)