TANJAB BARAT-Alunan doa terus mengalir untuk pasangan calon Bupati Kabupaten Tanjab Barat 2024-2029 yaitu pasangan Ustad Anwar Sadat Dan Katamso.
Bahkan,iringi doa tersebut yang gelar oleh Gerakan Anwar Sadat atau yang disapa dengan GANAS dengan membuka acara yasinan Jumat.
Selain,iringi doa dengan pembacaan Yasin, para Tim Ganas juga meluangkan waktu sejenak bermusyawarah dan membahas terkait untuk bagaimana pasangan Calon Bupati Ustad Anwar Sadat dan Wakil Bupati Katamso.
Terkait hal tersebut Ketua Tim Ganas Endang Wijaya saat disambangi awak media disela kegiatan tersebut mengatakan,bahwa pihaknya membenarkan Para Tim Pemenang UAS Katamso yaitu Tim GANAS ada melaksanakan iringi Doa dengan membaca Yasinan Bersama dengan para anggota Ganas dan para sesepuh diwilayah sekitar area Posko yang berada di manunggal II,Kelurahan Tungkal II,Kecamatan Tungkal Ilir.”Kegiatan yasinan yang kita lakukan ini bertujuan untuk memberikan iringi doa kepada Calon Pasangan Bupati Ustad Anwar Sadat Dan Wakil Bupati Katamso,selama pencalonan bisa berjalan dengan lancar tanpa ada halangan sedikit pun,”ungkapnya.
Bukan hanya itu saja,Insak Allah apa yang dilakukan oleh para Tim Ganas Maupun para tim pemenang lainnya bisa memenangkan pasangan UAS Dan Katamso sebagai Bupati Dan Wakil Bupati Kedepannya.”Harapan kita para Tim Ganas tetap solid dan bersatu untuk tetap menangkan Paslon Ustad Anwar Sadat dan Katamso,”cetusnya.
“Mari kita kita perjuangkan beliau untuk Pimpin Tanjab Barat, karena Pasangan yang dinanti kan Masyarakat Tanjab Barat Kembali lahir yaitu Ustad Anwar Sadat Dan Katamso,istilah kata-kata bahasa pilih lah pemimpin yang telah berbuat dan terbukti untuk Rakyatnya,”sambung Endang.(by/*)