Lima Kegiatan Dikelola Pemdes Mutikalo Disambut Baik  Masyarakat

355 views

TANJAB BARAT- Pengerjaan Dana Desa (DD-) yang dikelola oleh Pemerintah Desa Muntialo,Kecamatan Betara tahun anggaran tahun 2022.yang dilaksankan sebanyak lima titik memberikan dampak positif bagi warga yang ada disekitar Desa Muntialo.

Adapaun lima kegiatan yang dilaksanakan oleh pemerintah desa Muntialo tersebut diantaranya, pembangunan balai seni diRt.07 berlokasi diembung, peningkatan sarana dan prasarana Paud diRT.01,servis kanal yang berlokasi RT.08,pipanisasi RT.03 ke rt.09,RT.01 dan RT.05 menuju ke RT.08 dan pengerjaan gorong -gorong RT.07.

Kades Muntialo M.Nasir saat ditemui awak media mengatakan,pihaknya membenarkan bahwa pengerjaan yang dikelola oleh pemerintah desa Muntialo dalam pengelolaan anggaran melalui dana desa tahun 2022 memberikan yang terbaik untuk pembangunan desa Muntialo.

” Untuk tahun ini ada beberapa titik pengerjaan yang kita laksanakan oleh pemerintah desa yaitu sebanyak kurang lebih lima titik,”cetusnya.

Diakuinya,selama pelaksanaan kegiatan yang dikerjakan pemerintah desa baik itu itu dari pembangunan fisik dan lainnya.

“Semoga dengan apa yang dilaksanakan oleh pemerintah desa ini dapat memberikan yang terbaik untuk desa,dan bagi para aparatur desa dapat menjaga kekompakan dalam memajukan desa ini,”sebut kades.(by/*)

Comments

comments

Penulis: 
    author

    Posting Terkait